Skip to main content

PAKET MURAH USAHA KEDAI KOPI NUSANTARA


Saat ini, kesadaraan masyarakat tentang minum kopi yg baik dan sehat semakin besar. Warung warung kopi maupun kafe berlomba untuk menggaet konsumen, dengan sasaran konsumen dari mengah kebawah sampai menengah keatas. Kopi kopi yang ditawarkan pun bervariasi dari seluruh Nusantara dan masih dalam bentuk roastbean / biji kopi (fresh roasted). Yang menarik kopi kopi tersebut disajikan dengan alat seduh manual yang unik dan tentu menarik bagi pengunjungnya.

45 Coffeeshop mempunyai visi dan misi untuk memperkenalkan kopi Nusantara Indonesia kepada masyarakat Indonesia. Agar semua kalangan, baik dari kalangan menengah ke atas sampai menengah kebawah bisa menikmati kopi berkualitas dengan penyajian yang berkualitas juga. Karena selama ini kita merasa bahwa masih banyak masyarakat kita yang awam terhadap kopi kita sendiri.
Selain itu Tujuan dari 45 coffesehop adalah mengajak masyarakat untuk menciptakan lapangan kerja mandiri, sehingga dapat mengurangi tingkat pengangguran dan menambah income bagi keluarga.
Paket kedai ini bukan bersifat franchise, melainkan beli putus. Kita hanya membantu pengadaan alat alat dan beberapa varian kopi untuk memulai usaha kedai kopi nusantara ini. Disamping itu kita juga mengadakan training secara gratis untuk penggunaan alat2 tersebut. Karena kita yakin setiap orang punya rencana atau konsep tertentu untuk mengembangkan usaha kedai kopi atau cafe nya.
Dikarenakan banyak nya permintaan dari masyarakat yang ingin memiliki usaha kedai kopi nusantara maka kami hadirkan beberapa paket usaha kedai kopi.
Semoga dapat membantu.... Sukses selalu untuk anda. 

A. PAKET USAHA KEDAI KOPI MANDIRI EKONOMIS
     Nilai Investasi : 2.000.000
  1. Grinder Kopi Elektrik N600          1 unit
  2. Pour Over                                       1 set 
  3. Vietnam Drip                                  1 set
  4. French Press / Plunger premium    1 pcs
  5. Teko leher angsa lokal 400ml        1 pcs
  6. Kopi reguler roastbean @250gr   3 varian
B. PAKET USAHA KEDAI KOPI MANDIRI SEDERHANA
     Nilai Investasi : 3.000.000
  1. Grinder Kopi Elektrik N600         1 unit
  2. Pour Over                                      2 set
  3. Vietnam Drip                                 1 set
  4. French Press                                  2 set
  5. Teko leher angsa lokal 400ml       1 pcs
  6. Syphon tca3                                   1 pcs
  7. Kopi Arabika roastbean @250gr   5 varian
C. PAKET USAHA KEDAI KOPI MANDIRI ISTIMEWA

     Nilai Investasi : 4.000.000




  1. Grinder Kopi Elektrik N600         1 unit
  2. Pour Over                                      3 set
  3. Vietnam Drip                                 3 set
  4. French Press                                  2 set
  5. Teko leher angsa lokal 400ml        1pcs
  6. Ibriks                                              1 pcs
  7. Syphon tca3                                   1 pcs
  8. Aeropress                                       1 pcs 
  9. Kopi Arabika roastbean @250gr   5 varian







D. PAKET USAHA KEDAI KOPI MANDIRI LUAR BIASA
     Nilai Investasi : 7.000.000
  1. Grinder Kopi Elektrik N600         1 unit
  2. Pour Over                                      3 set
  3. Vietnam Drip                                 2 set
  4. French Press                                  2 set
  5. Teko leher angsa lokal 600ml       1 pcs
  6. Syphon tca3                                   1 pcs
  7. Aeropress                                      1 pcs 
  8. Rok Presso                                     1 unit
  9. Timbangan digital                         1 unit
  10. Thermometer                                 1 pcs
  11. Kopi Arabika roastbean @250gr   8 varian 
Untuk Keterangan lengkap dan informasi bisa menghubungi :
Sdr.  Admin : 081259066324  PIN BB : D4E1E6AE
Sdr.  Paul     : 085269977555    PIN BB : 5CBBB1C7

Tips Awal membuka Kedai Kopi Nusantara

Untuk mengetahui cara menggunakan alat2 tersebut bisa klik di link :
http://myforesthouse.blogspot.com/2015/08/teknik-manual-brewing-cara-menyeduh-kopi.html

Untuk mengetahui price list dan varian kopi :
http://myforesthouse.blogspot.com/p/price-list-coffee-daftar-harga-kopi.html






- Workshop kami : Perum Graha Asri Sukodono blok A no7, Sukodono Sidoarjo Jawa Timur
Telp 031 99036230
- Caffe n Showroom  : Jl. Perum Deltasari Indah blok AA no 2, Perum Deltasari, Waru Sidoarjo Jawa Timur,Telp 031 99660052
- Cafe n Resto : Jl Nginden Semolo, Ruko Manyar Jaya Praja VI no 75c, (Samping Kecamatan Sukolilo), Surabaya
Percayakan usaha kedai anda kepada kami, kami akan melakukan yang terbaik untuk anda.





Terimakasih... Salam Kopi Nusantara.




Comments

Popular posts from this blog

perbedaan kopi arabika dan robusta

Arabika dan Robusta merupakan dua spesies kopi yang berbeda. Perbedaan umum terletak pada rasa, kondisi di mana dua spesies itu tumbuh, dan perbedaan ekonomis. berikut sedikit gambaran keduanya: perbedaan arabika dan robusta Dilihat dari soal rasa, Arabica mempunyai variasi rasa yang lebih beragam, dari rasa manis dan lembut hingga rasa kuat dan tajam. Sebelum disangrai, aromanya seperti blueberry, setelah disangrai, biji kopi Arabica beraroma buah-buahan dan manis, sedangkan Robusta mempunyai variasi rasa netral sampai tajam dan sering dianggap mempunyai rasa seperti gandum. Biji kopi robusta sebelum disangrai beraroma kacang-kacangan. Sayangnya jarang terdapat robusta berkualitas tinggi di pasaran. Selain perbedaan harga biji kopi Arabica yang lebih tinggi dibandingkan dengan harga biji kopi Robusta, mari kita telusuri kedua jenis kopi ini: Kopi Arabica kopi arabika Kopi arabika (Coffea arabica) tumbuh di daerah dengan ketinggian 700-1700 mdpl, suhu 16-20 °C, beriklim kering tiga bul

Semangat Pak Tua Petani Robusta - Tanggamus

“Kalau saja tidak telalu sore datang kesini, aku ajak kalian ke Kebun Kopi saya, nanti saya tunjukan sama kamu, bagaimana kami memperlakukan Kopi untuk menjaga kualitas  pada saat berbuah, terutama rasa dan aromanya setelah kami olah”     Tanggamus adalah nama dari sebuah kabupaten di Lampung yang berhawa sejuk di kaki gunung Tanggamus. Sejak daman dahulu merupakan salah satu sentra perkebunan kopi robusta di Lampung. Pada jaman Belanda dahulu pernah terdapat pabrik pengolahan kopi dan teh di daerah ini, yang sempat beralih fungsi menjadi gudang senjata saat dikuasai oleh jepang, namun saat masa kemerdekaan akhirnya gudang tersebut ludes terbakar oleh perlawanan para pejuang republik Indonesia. Didaerah ini, banyak sekali petani binaan salah satu raksasa industri kopi, teh dan cokelat dari Swiss yang memproduksi kopi sasetan untuk lokal dan produk kopi premium yang di ekspor ke luar negeri. Bapak Junaidi salah satunya, seorang asli Lampung dari Desa Talang Jawa, Kecamatan Pulau Panggun

BPD AEKI Sulawesi Selatan

BADAN PENGURUS DAERAH SULAWESI SELATAN MASA BHAKTI : 2007-2012 A. PENASEHAT / DEWAN PERTIMBANGAN Jabatan Perusahaan 1 Micha Takdung Ketua Dewan Pertimbangan Fa.Kopi Jaya 2 Litha Brent Wk.Ketua Fa.Litha & Co B. BADAN PENGURUS DAERAH 1 Cornelis P.Patty Ketua PT.Aneka Bumi Kencana 2 Frenky Djamal Wk.Ketua I CV.Kopi Sulawesi 3 Frans Honga Halim Wk.Ketua II CV.Mega Putra Sejahtera KOMP.ORBIN 1 Drs.H.Abd.Rachmat Tjanring,MM Ketua Kompartemen Puskud Hasanuddin 2 Nasrul Sanusi Wk.Ketua Kompartemen PT.Marco Eka Persada KOMP.PROMOSI/PEMASARAN & HUB.L/N 1 Taswin H.Purwardi Ketua Kompartemen CV.Sari Hasil Utama 2 Hendra Litha,ST Wk.Ketua Kompartemen Fa.Kopi Jaya KOMP.PEMB.PRODUKSI/LITBANG & MUTU 1 Ir.Suwardi Ketua Kompartemen PT.Toarco Jaya 2 Hendra Suwiptandy Wk.Ketua PT.Megaputra Sejahtera KOMP.HUKUM & ARBITRASE 1 Paulus L.Sappetaw Ketua Kompartemen CV.Lucky Trad.Coy 2 Rukman Noor Wk.Ketua PT.Sulawesi Agricultural Trad. KOMP.ANGGARAN & KEUANGAN 1 Dichson Ch.Djaruu Ketua Kompa